Cara Driver Printer Canon Mp237
Posted By admin On 04/09/18Cara instal printer canon mp237 tanpa cd yang akan kami ulas disini sedikit agak berbeda dengan tutorial cara install driver lainnya. Metode ini terbilang lebih ringkas karena kita tidak melalui setup driver yang ada pada CD, melainkan lewat device manager. Penasaran?, mari kita bahas Cara Menginstal Printer Canon Seri MP200, MP237 Tanpa CD bersama. • Download terlebih dulu file driver canon MP230 series MP Drivers Ver.
Printer Canon Pixma MP237 memang dibekali dengan lampu alarm LED yang akan berkedip atau blinking orange dan menampilkan kode errot printer pada monitor. Jika itu terjadi, kamu juga tidak bisa mencetak dokumen yang kamu inginkan. Jadi, ketika mp237 kamu tidak bisa digunakan untuk mencetak dokumen, maka akan monitor akan menampilkan kode eror yang beragam serta lampu indikator akan menyala. Descargar Driver Epson Stylus Tx110 Para Windows Xp more. Kamu harus mengetahui dan memahami maksud ini, agar kamu bisa mengatasi masalah printer. Berikut kami akan memberikan informasi mengenai kode error dalam printer mp237 dan cara memperbaiki mp237 lampu menyala berkedip. Baca: Daftar kode error pada printer canon mp237 dan cara mengatasinya Sebelum mengetahui cara memperbaiki printer mp237 lampu berkedip, terlebih dahulu kamu harus mengerti berbagai kode yang dikirimkan printer ini sebagai bagian dari permasalahan. Beberapa kode yang harus anda mengerti adalah: • Eror 1000: Printer is out paper/paper does not feed.
Indikator berkedip 2x. Artinya kertas sudah habis dan cara mengatasinya adalah memasukkan kertas ke bagian rear tray kemudian menekan tombol berwarna pada print. Hpc Code Source Crack Cocaine. • Error 1300: Paper jammed, tandanya adalah indikator berkedip 3x. Cara memperbaikinya adalah mengambil kertas yang tersangkut pada print.